You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Bupati Ingin Sektor Pariwisata Menaikan Perekonomian Warga
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Sektor Wisata Harus Bisa Tingkatkan Ekonomi Warga

Bupati Kepulauan Seribu, Budi Utomo mengatakan, saat ini kemajuan sektor pariwisata belum serta merta meningkatkan  pendapatan atau perekonomian warga.

Yang terpenting sarana pendukungnya terus kita perbaiki, sambil meningkatkan SDM 

Karena itu, Budi berharap, peningkatan taraf hidup warga melalui sektor pariwisata dapat segera diwujudkan di Kepulauan Seribu.  

"Berbagai cara untuk meningkatkan pemahaman warga dalam mengelola Pulau Seribu secara bersama-sama dan profesional masih terus kami lakukan," ujar Budi, Senin (9/11).

Masyarakat Pulau Seribu Kembangkan Ekonomi Kreatif

Ditegaskan Budi, indikator kemajuan Pulau Seribu adalah meningkatnya kesejahteraan warga per kapita, bukan ramainya jumlah kunjungan wisatawan.

"Yang terpenting sarana pendukungnya terus kita perbaiki, sambil meningkatkan sumber daya manusia (SDM) yang ada di Kepulauan Seribu, baik di pemerintahan maupun di masyarakat," tandas Budi. 

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3686 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye959 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye934 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye886 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye823 personAldi Geri Lumban Tobing