You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pengamanan Wisata Terkait Natal Mulai Diaktifkan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pengamanan di Kepulauan Seribu Ditingkatkan

Sudin Perhubungan dan Transportasi Kepulauan Seribu bersama kepolisian dan Satpol PP, mulai mengaktifkan pengamanan wisata terkait Natal dan Tahun baru di dermaga-dermaga penyeberangan dari dan untuk ke Pulau Seribu.

Untuk setiap akhir pekan pengamanan wisata, rutin dilakukan. Khusus untuk hari besar biasanya hanya penambahan personel saja

Kepala Sudin Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Kepulauan Seribu, Marihot Marulitua Sirait mengatakan, untuk pengamanan wisata, rutin dilakukan dan terdapat posko tetap di setiap dermaga.

"Untuk setiap akhir pekan pengamanan wisata, rutin dilakukan. Khusus untuk hari besar biasanya hanya penambahan personel saja," ujarnya, Rabu (9/12).

Pemkab Bentuk Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Ditambahkan Marihot, khusus pengamanan Natal dan tahun baru kali ini rapat koordinasi telah dilakukan Pemkab Kepulauan Seribu. Pembahasan terkait teknis pengamanan dan pelibatan seluruh komponen.

"Posko Natal dan tahun baru sendiri akan aktif mulai H-7 sampai H+7," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Jakarta Hari Ini Cerah Berawan Hingga Hujan Ringan

    access_time08-11-2024 remove_red_eye4198 personTiyo Surya Sakti
  2. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2588 personTiyo Surya Sakti
  3. Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Raih Rekor MURI

    access_time07-11-2024 remove_red_eye997 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Legislator DPRD DKI Dukung Penyediaan Hunian Layak Terjangkau

    access_time05-11-2024 remove_red_eye966 personDessy Suciati
  5. 381 Pengawas TPS se-Kecamatan Cipayung Dikukuhkan

    access_time03-11-2024 remove_red_eye892 personTiyo Surya Sakti