You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Libur Nasional, PPSU Bersihkan Saluran Air Tersumbat
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Libur Nasional, PPSU Bersihkan Saluran Air Tersumbat

Hari libur nasional, dimanfaatkan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) Kelurahan Penggilingan, Cakung, Jakarta Timur, untuk membersihkan saluran air sepanjang kurang lebih 100 meter dan lebar  satu meter di RW 14.

Karena kalau hujan sering meluap airnya. Ini karena banyak sampah dan lumpur

Lurah Penggilingan, Usdiyati mengatakan, saluran air tersebut dibersihkan lantaran kerap memicu terjadi genangan saat musim hujan karena tersumbat sampah dan lumpur.

"Kita fokuskan bersihkan saluran air di RW 14. Karena kalau hujan sering meluap airnya. Ini karena banyak sampah dan lumpur," ujar Usdiyati, Rabu (9/12).

PKL di Cilandak Timur Ditertibkan

Usdiyati memperkirakan, pembersihan sampah dan lumpur di saluran ini akan rampung dalam dua hari, karena 35 petugas PPSU mengerjakan tugasnya secara manual dengan menggunakan alat sederhana seperti cangkul, sekop dan sapu lidi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. KPK dan UP Metrologi Gelar Sharing Sesion Kalibrasi

    access_time12-09-2024 remove_red_eye2095 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1202 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Klasemen Sementara PON XXI, Jakarta Terus Bayangi Jawa Timur

    access_time13-09-2024 remove_red_eye1076 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1018 personNurito
  5. Cabor Layar Jakarta Raih Emas Pertamanya di PON XXI

    access_time12-09-2024 remove_red_eye798 personAldi Geri Lumban Tobing