You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Layanan Jemput Bola Bagi Penderita Penyakit Jiwa
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kepulauan Seribu Buka Layanan Jemput Bola Pasien Sakit Jiwa

Suku Dinas Kesehatan Kepulauan Seribu melakukan layanan jemput bola berupa layanan palliative care bagi penderita gangguan jiwa di Kecamatan Kepulauan Seribu Utara dan Kepulauan Seribu Selatan.

Kami bekerjasama dengan Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Dr Soeharto Heerdjan, yang berkunjung dari rumah ke rumah para penderita

Kepala Suku Dinas Kesehatan Kepulauan Seribu, Helmy mengatakan, dalam layanan jemput bola ini dibentuk dua tim untuk mempermudah pelaksanaan layanan.

"Kami bekerjasama dengan Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Dr Soeharto Heerdjan, yang berkunjung dari rumah ke rumah para penderita," kata Helmy, Kamis (10/12).

DKI Terus Tingkatkan Layanan Kesehatan dan Pendidikan

Menurut Helmy, tim tersebut nantinya akan melakukan pemantauan terhadap kondisi kejiwaan penderita, sampai mengevaluasi perkembangan tingkah laku hingga khasiat obat.

"Pusat Kesehatan Masyarakat (PKM) akan melaporkan jika ada perubahan tingkah laku yang membahayakan diri, keluarga maupun sekitar lingkungan, agar RSJ melakukan penjemputan terhadap penderita," ujar Helmy.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24505 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2886 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye2554 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1328 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1129 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik