You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Antisipasi Lonjakan Wisatawan, Jembatan Cinta Ditata
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Antisipasi Lonjakan Wisatawan, Jembatan Cinta Ditata

Mengantisipasi melonjaknya jumlah wisatawan saat libur tahun baru, kawasan rekreasi Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan, Kepulauan Seribu, terus dibenahi. Salah satunya Jembatan Cinta yang diprediksi paling ramai dikunjungi wisatawan.

Area parkir akan kita pindahkan di depan Polsek Kepulauan Seribu Selatan, agar lebih rapi dan ruang untuk pengunjung di Jembatan Cinta lebih luas

Lurah Pulau Tidung, Surahman mengatakan, penataan akan dilakukan terhadap 47 pedagang kaki lima (PKL) yang ada di sekitar Jembatan Cinta dan area parkir yang sebelumnya berada dekat pantai.

"Area parkir akan kita pindahkan di depan Polsek Kepulauan Seribu Selatan, agar lebih rapi dan ruang untuk pengunjung di Jembatan Cinta lebih luas," ujar Surahman, Senin (28/12).

2016, Jembatan Cinta Ditata

Selain penataan area wisata, pihak kelurahan juga mendirikan posko pelayanan sesuai Instruksi Bupati Kepulauan Seribu dan prosedur Operasi Lilin.

"Posko-posko kita siapkan untuk pengamanan dan pelayanan wisatawan. Posko sudah kita fungsikan hingga H+7 tahun baru nanti," imbuh Surahman.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24458 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2871 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye2426 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1324 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1125 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik