You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Kelurahan Cilincing Rekrut 70 PPSU
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Kelurahan Cilincing Rekrut 70 Petugas PPSU

Kelurahan Cilincing, Jakarta Utara telah melakukan rekrutmen petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU). Sebanyak 70 orang akan menjadi petugas PPSU untuk periode 2016 ini.

Awalnya yang melamar ada 170 orang. Dengan tes dan juga proses rekrutmen, akhirnya 70 orang yang kita terima menjadi PPSU

"Awalnya yang melamar ada 170 orang. Dengan tes dan juga proses rekrutmen, akhirnya 70 orang yang kita terima menjadi PPSU," ujar Jodi Santoso, Lurah Cilincing, Kamis (7/1).

Menurut Jodi, sebagian besar pelamar yang diterima merupakan wajah lama. Ini karena mereka telah sangat mengerti tugas dan tanggung jawab yang harus dilakukan di wilayah.

Rusun Rawa Bebek Dipastikan Siap Huni

Untuk 2016 ini, para petugas PPSU akan mendapatkan gaji sesuai dengan Upah Minimum Provinsi (UMP) DKI Jakarta sebesar Rp 3,1 juta. Selain itu mereka juga akan diberikan fasilitas kesehatan melalui BPJS.

"Semoga bisa lebih baik lagi kinerjanya dari tahun lalu," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Penetapan Gubernur dan Wagub Jakarta 2024, Ini Harapan KI DKI

    access_time10-01-2025 remove_red_eye1074 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. KPU DKI Tetapkan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

    access_time09-01-2025 remove_red_eye1057 personFolmer
  3. Reuni Akbar ke-13 Kanti Lamo Kerinci Berlangsung Meriah

    access_time11-01-2025 remove_red_eye959 personNurito
  4. Kolaborasi Transjakarta-Kopassus Hadirkan Peningkatan Fasilitas Pendidikan

    access_time08-01-2025 remove_red_eye938 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Harga Cabai Rawit Merah di Pasar Induk Kramat Jati Turun

    access_time09-01-2025 remove_red_eye907 personNurito