You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Biopori dan Tali Air Pulau Kelapa Diperbaiki
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Biopori dan Tali Air Pulau Kelapa Diperbaiki

Hujan disertai angin kencang yang terjadi Selasa (19/1) kemarin, menyebabkan genangan air di jalan Kelurahan Pulau Kelapa, Kepulauan Seribu Utara. Perbaikan biopori dan tali air dilakukan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU).

Hujannya lebat dan lama, sementara daya serap airnya lambat hingga menyebabkan genangan

"Hari ini kita perbaiki biopori yang sudah ada dan kita tambah lagi di beberapa titik yang menjadi genangan," ujar Muhammad Yani, Lurah Pulau Kelapa, Rabu (20/1).

Menurutnya, genangan kerap terjadi saat hujan datang dengan intensitas cukup tinggi. "Hujannya lebat dan lama, sementara daya serap airnya lambat hingga menyebabkan genangan," ucapnya.

Dermaga Utama Pulau Kelapa Semrawut

Terkait hal tersebut, sebanyak 50 petugas PPSU Kelurahan Pulau Kelapa dikerahkan untuk memperbaiki biopori yang tersumbat dan membersihkan saluran air warga.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1078 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1051 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1028 personNurito
  4. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye926 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye910 personTiyo Surya Sakti