You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
156 HPR di Pulau Seribu Divaksinasi
.
photo doc - Beritajakarta.id

156 HPR di Pulau Seribu Divaksinasi

Untuk mencegah penyebaran rabies, sebanyak 156 hewan peliharaan yang dikategorikan hewan penular rabies (HPR) di Pulau Panggang dan Pulau Pramuka divaksin oleh Suku Dinas Kelautan Pertanian Ketahanan Pangan (KPKP) Kepulauan Seribu.

Ada 156 hewan terdiri dari anjing dan kucing divaksin

"Ada 156 hewan terdiri dari anjing dan kucing divaksin. Ini selama dua hari dilakukan di Pulau Pramuka dan Pulau Panggang," ujar Heru Tjahyono, Kepala Seksi Peternakan Perikanan dan Perhutanan Sudin KPKP Kepulauan Seribu, , Jumat (29/1).

Menurut Heru, vaksinasi tersebut akan terus dilakukan di seluruh pulau berpenghuni, yang diawali pada bulan Januari ini.

DKI Targetkan Vaksinasi 20.167 HPR di 2016

"Semuanya ada sekitar 2.098 ekor untuk kucing, anjing 15 ekor dan ada juga kera. Ini target vaksinasi 2016 sesuai data yang ada di seluruh pulau berpenghuni," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1496 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1485 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1259 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1135 personFolmer