You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puluhan Pohon Di Pulau Pramuka Ditoping
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Puluhan Pohon Tua di Pulau Pramuka Ditoping

Puluhan pohon tua di Jalan Protokol Pulau Pramuka, Kelurahan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara, Kepulauan Seribu ditoping. Besarnya angin saat musim angin barat dikhawatrikan menyebakan pohon tumbang.

Untuk antisipasi tumbang, kita toping pohon-pohon yang sudah cukup lebat dan cukup tua

"Saat musim angin barat daya, kekuatan angin bisa sangat besar. Untuk antisipasi tumbang, kita toping pohon-pohon yang sudah cukup lebat dan cukup tua," ujar Ardani, Lurah Pulau Panggang, Selasa (9/2).

Petugas PPSU Toping Belasan Pohon di Jl Pademangan VI

Untuk melaksanakan pemangkasan pohon yang ada di jalan protokol sekitar kantor kabupaten, kawasan RSUD dan permukiman warga, pihaknya menerjunkan belasan petugas PPSU. Diharapkannya, warga juga berperan aktif mengawasi pohon-pohon yang rawan tumbang di sekitar rumah.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pendaftaran Mudik Gratis 2025 Dibuka Besok, Simak Informasi Lengkapnya

    access_time06-03-2025 remove_red_eye4201 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Ini Aturan Jam Kerja ASN Pemprov DKI Selama Ramadan 2025

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1145 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Disparekraf Atur Jam Operasional Usaha Pariwisata dan Hiburan saat Ramadan

    access_time28-02-2025 remove_red_eye1137 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Masjid Fatahillah Balai Kota DKI Sediakan Takjil Gratis Selama Ramadan

    access_time01-03-2025 remove_red_eye1082 personFolmer
  5. Transjakarta Terapkan Prosedur Terbaru dalam Laporan Barang Tertinggal

    access_time03-03-2025 remove_red_eye1046 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik