You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Hujan Deras, 2 Jalan Di Jagakarsa Longsor
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Khawatir Longsor Susulan, Warga Tutup Jalan

Ruas jalan yang mengalami longsor sekitar 10 meter ditutup warga RW 01 Kelurahan Srengseng Sawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan. Penutupan dilakukan karena warga khawatir ruas jalan tersebut longsor kembali.

Kemungkinan longsor terjadi akibat terkikis air hujan

“Longsor tadi jam 13.00 saat hujan deras,” ujar Tuafik (40), warga setempat, Jumat (12/2).

Dikatakan Taufik, ia dan warga lainnya terpaksa menutup jalan karena menghindari terjadinya kecelakaan mengingat jalan longsor tersebut menyisakan lebar sekitar satu meter.

Hujan Deras, 9 Rumah Rusak Akibat Longsor

"Tanggul di bronjong sekitar tahun 2014 lalu, tetapi tidak langsung disemen. Kemungkinan longsor terjadi akibat terkikis air hujan," katanya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Mengaku Nyaman, Rano Karno Bakal Rutin Naik Angkutan Umum ke Balai Kota

    access_time25-02-2025 remove_red_eye4004 personFolmer
  2. Dinas KPKP Sukses Gelar Sterilisasi Massal Kucing Jalanan

    access_time24-02-2025 remove_red_eye3324 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye2264 personNurito
  4. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1567 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Operasi Tertib Trotoar di Jakpus Sasar Tiga Lokasi

    access_time26-02-2025 remove_red_eye1108 personBudhi Firmansyah Surapati