You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PKL di Pondok Indah Ditertibkan
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

PKL di Pondok Indah Ditertibkan

Puluhan petugas Satpol PP menertibkan pedagang kaki lima (PKL) di kawasan Pondok Indah, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Rabu (30/3).

Karena berdasarkan laporan warga masih banyak PKL yang berjualan di lokasi itu

Sedikitnya ada empat jalan yang disisir petugas, yakni Jalan Metro Alam, Jalan Alam Asri VI, Jalan Alam Asri X dan Jalan Bukit Hijau IX. PKL ini sebelumnya pernah ditertibkan.

"Karena berdasarkan laporan warga masih banyak PKL yang berjualan di lokasi itu, padahal sebelumnya sudah kita tertibkan," ujar Hendi Novriandi, Lurah Pondok Pinang, Rabu (30/3).

52 Lapak PKL di Jl Kimia di Tertibkan

Beberapa lapak dan gerobak PKL beserta perlengkapan lainnya berhasil diangkut petugas Satpol PP. Hasil penertiban itu akan dibawa ke gudang Satpol PP.

"Tadi sudah ada beberapa yang ‎kita amankan, tiga bangku plastik, satu alat pembakar ban, empat buah gerobak, satu buah boks minuman," tandas Hendi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3674 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1075 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye929 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye916 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye904 personNurito