You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lubang di Jalan Jenderal Sudirman Diperbaiki Besok
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Lubang di Jalan Jenderal Sudirman Diperbaiki Besok

Kepala Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat Aris Komaris Nandika berjanji segera memperbaiki lubang saluran air yang terbuka di Jl Jenderal Sudirman tepatnya di depan pintu keluar Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) agar tidak membahayakan pengendara.

Kami sudah cek dan besok akan kita perbaiki

"Kami sudah cek dan besok akan kita perbaiki," kata Aris, Jumat (1/4).

Sedangkan untuk perbaikan jalan rusak, sambung Aris, hal itu merupakan kewenangan Dinas Bina Marga DKI Jakarta dan pihaknya segera berkoordinasi, agar segera ditindaklanjuti.

Lubang di Jl Jenderal Sudirman Bahayakan Pemotor

"Itu kewenangan Dinas, tapi akan segera saya laporkan," katanya.

Seperti diketahui, lubang saluran air di Jalan Jenderal Sudirman tepatnya di depan pintu keluar Kemendikbud terlihat menganga sehingga membahayakan pengendara, khususnya sepeda motor.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8340 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2730 personNurito
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1276 personFakhrizal Fakhri
  4. Pramono-Rano Doakan Santri Gontor Berhasil dalam Menuntut Ilmu

    access_time08-04-2025 remove_red_eye1157 personDessy Suciati
  5. Ketua Komisi B Usulkan Rute Baru Transjabodetabek

    access_time12-04-2025 remove_red_eye1152 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

797
Hari
21
Jam
15
Menit
15
Detik