You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Warga Kebon Jeruk Harus Aktif Berantas Jentik Nyamuk
.
photo Istimewa - Beritajakarta.id

Warga Kebon Jeruk Harus Aktif Berantas Jentik Nyamuk

Warga Kelurahan Kebon Jeruk, Jakarta Barat diminta berperan menjadi juru pemantau jentik (jumantik) mandiri di kediamannya. Pemeriksaan jentik nyamuk dapat dilakukan setiap dua kali dalam seminggu.

Kalau ada tanda jentik nyamuk segera ambil tindakan. Menyaring dan membasmi nyamuk penyebab demam berdarah

"Kalau ada tanda jentik nyamuk segera ambil tindakan. Menyaring dan membasmi nyamuk penyebab demam berdarah," kata HM Andi, Asisten Kesejahteraan Rakyat (Askesra) Jakarta Barat, saat menggelar monitoring Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN), di RW 01 Kelurahan Kebon Jeruk Kecamatan Kebon Jeruk, Jumat (15/4).

Andi juga menekankan kepada petugas jumantik agar gencar mensosialisasikan  pembasmian jentik dan melakukan pola 3 M pemberantasan sarang nyamuk. Meskipun di wilayah Kecamatan Kebon Jeruk terbilang nihil DBD namun, warga dan petugas semuanya harus aktif.

Jumantik Diminta Lebih Aktif

"Di Kecamatan Kebon Jeruk, belum ditemukan kasus demam berdarah. Wilayah terparah justru di Kecamatan Cengkareng," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4277 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1835 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1694 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1627 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1613 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik