You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kebakaran di Cipete Kerugian Mencapai Rp 500 Juta
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Kebakaran Rumah di Cipete Telan Korban Jiwa

Kebakaran rumah tinggal di Jalan Cipete VII Gang Gaharu RT 03/04, Kelurahan Cipete Selatan, Cilandak, Jakarta Selatan, Minggu (17/4) dini hari telan satu korban jiwa.

Korban ditemukan di depan pintu kamar, sepertinya ingin menyelamatkan diri, namun tidak sempat

Kepala Seksi Operasional Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Selatan, Ipung Manik mengatakan, kebakaran yang menghanguskan bangunan 105 meter persegi itu milik seorang dokter. Seluruh anggota keluarga menderita luka bakar dan salah satu korban meninggal dunia merupakan anak pemilik rumah.

"Korban ditemukan di depan pintu kamar, sepertinya ingin menyelamatkan diri, namun tidak sempat," ujarnya, Minggu (17/4).

Kebakaran di Cibesut Hanguskan 2 Rumah

Pihaknya menerima laporan pukul 01.15 dan api baru dipadamkan satu jam kemudian dengan mengerahkan 15 unit mobil damkar.

"Api berhasil dipadamkan pukul 02.15 dan kasusnya ditangani Polsek Cilandak," tandasnya.

Ia menjelaskan, kebakaran diduga akibat hubungan arus pendek dan kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4298 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1733 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik