You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Anak Muda Harus Aktif Di Sosial Media
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Djarot Tantang Anak Muda Menulis Positif di Medsos

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat meminta anak muda di Ibukota untuk aktif menulis hal-hal positif di media sosial. Di antaranya seperti membuat tulisan tentang gotong royong, tolerasi, kesantunan dan saling menghargai agar bisa disebarkan secara luas ke masyarakat.

Jangan masih pola pikir lama. Anak muda bisa didorong untuk belajar membaca dan menulis yang positif di media sosial

"Jangan masih pola pikir lama. Anak muda bisa didorong untuk belajar membaca dan menulis yang positif di media sosial," katanya di Balai Kota DKI, Kamis (21/4).

Djarot Minta Program Kampung Deret Dilanjutkan

Menurut Djarot, di Indonesia banyak tokoh-tokoh inspiratif seperti Kartini dan tokoh lokal lainnya yang bisa ditonjolkan dalam tulisan di media sosial.

"Anak muda juga mulai berdiskusi aktif tentang kearifan bangsa. Karena banyak sekarang industri luar yang mempengaruhi bangsa," ujarnya.

Djarot menilai saat ini tantangan anak muda dalam memperoleh kebebasan akan lebih sulit karena banyak tulisan positif dan negatif di media sosial. Karena itu anak muda diharapkan dapat mengisi tulisan di media sosial yang sesuai dengan nilai kebangsaaan, ideologi pancasila dan toleransi.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1647 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1589 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1148 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1017 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye941 personAldi Geri Lumban Tobing