You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemprov DKI Dukung Festival dari Inisiatif Warga
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemprov DKI Dukung Festival dari Inisiatif Warga

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta terus mengembangkan budaya Betawi, baik dari kesenian hingga kuliner. Festival-festival yang diadakan dari inisiatif masyarakat, akan terus didukung oleh Pemprov DKI melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan.

Kita akan berikan kemudahan hingga keringanan pajak.

"Kita akan berikan kemudahan hingga keringanan pajak. Termasuk bantuan-bantuan yang bisa diberikan oleh SKPD-SKPD sesuai tupoksinya dalam pelaksanaan kegiatan," ujar Catur Laswanto, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan DKI Jakarta, Senin (25/4).

Menurut Catur, untuk kuliner di Jakarta sudah cukup variatif. Sehingga pengembangan dan pemasarannya perlu terus ditingkatkan.

Djarot, UKM Harus Diberi Tempat Yang Layak

"Di Jakarta memiliki banyak aneka ragam kuliner dari kelas kaki lima hingga kelas atas. Semakin banyak festival kuliner juga semakin banyak minat wisatawan untuk mengunjungi Jakarta," tandasnya.

Catur mengatakan, yang terpenting dari pelaksanaan festival kuliner adalah tidak hanya mengedepankan cita rasa tetapi juga mengedepankan soal kesehatan melalui pemeriksaan dari BPOM.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4289 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1839 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1714 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1638 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1616 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik