You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Palang Pintu Belum Ditutup Diduga Penyebab Tabrakan Kereta Api
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Lalin di Perlintasan KA Gunung Sahari Kembali Normal

Pasca kecelakaan bus Transjakarta yang di tabrak Kereta Api Senja Utama Solo di perlintasan Jalan Gunung Sahari, arus lalu lintas sudah berjalan dengan normal. Bahkan kereta Commuterline pun sudah melintas di jalur tersebut.

Tadi sekitar pukul 07.30 sudah dievakusi

Dari pantauan Beritajakarta.com, memang Jalan Gunung Sahari arus lalu lintasnya cukup padat. Sehingga perlu kehati-hatian dari pengendara, maupun petugas penjaga perlitasan kereta.

"Memang di sini padat lalu lintasnya. Jadi sinyal ada kereta biasanya cukup lama sebelum lewat sudah berbunyi," ujar Dewi (32), salah satu warga yang tempat tinggalnya tidak jauh dari perlintasan, Kamis (19/5).

Bus Transjakarta Tertabrak Kereta di Gunung Sahariā€Ž

Menurut Dewi, kecelakaan yang melibatkan bus Transjakarta B 7258 TGB dan Toyota Avanza B 2198 TFO pagi tadi tidak ada korban jiwa. Dan kendaraan pun telah dievakuasi sejak pukul 07.30. "Tadi sekitar pukul 07.30 sudah dievakusi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4310 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1848 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1779 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1654 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1627 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik