You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Sudin KUMKMP Jaktim Tak Anggarkan Night Market
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Sudin KUMKMP Jaktim Tak Anggarkan Night Market

Suku Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) Jakarta Timur tidak bisa mengadakan kegiatan bazar pasar malam atau night market di saat Ramadan. Sebab memang tidak anggaran untuk mengadakan kegiatan tersebut.

Kalau ada pihak ketiga yang akan menggelar, kami respon positif dan mendukung

"Saat ini memang tidak ada dana untuk kegiatan night market," ujar Arfian, Kepala Suku Dinas KUMKMP Jakarta Timur, Sabtu (21/5).

Meskipun begitu, Arfian mendukung jika ada komunitas masyarakat yang berencana untuk menggelar pasar malam di wilayahnya. Sebab hal tersebut bisa menggerakan perekonomian pedagang kaki lima (PKL) kecil dan menengah.

Pengunjung Jakarta Night Market Turun 50 Persen

"Kalau ada pihak ketiga yang akan menggelar, kami respon positif dan mendukung," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1646 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1588 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1147 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Parade Gereja Bala Keselamatan Indonesia Ramaikan CFD di Bundaran HI

    access_time22-12-2024 remove_red_eye1016 personNurito
  5. Dinas PPKUKM Adakan Pasar Malam Bina dan QRISMas Bazar

    access_time21-12-2024 remove_red_eye940 personAldi Geri Lumban Tobing