You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Basuki Dukung Festival-Festival Tanpa Menggunakan APBD
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Basuki Tegaskan Dukungan DKI ke FJGS

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama menegaskan dukungannya pada Festival Jakarta Great Sale (FJGS) 2016. Selain memicu pertumbuhan ekonomi, penyelenggaran FJGS juga tidak menggunakan anggaran pemerintah daerah.

Kami atas nama pemda mendukung acara ini. Apalagi festival yang nggak pakai duit Pemda

"Kami atas nama pemda mendukung acara ini. Apalagi festival yang nggak pakai duit Pemda," ucap Basuki saat Opening Ceremony FJGS 2016 di Lotte Shopping Avenue, Jl Prof Dr Satrio, Setiabudi, Jumat (3/6) malam.

Dikatakan Basuki, Pemprov DKI memangkas anggaran hingga ratusan miliar rupiah untuk penyelenggaraan festival-festival. Bahkan, menurutnya penyelenggaraan festival tidak perlu habiskan banyak anggaran pemerintah karena ada sponsor yang mendukung pelaksanaan.

FJGS 2015 Resmi Ditutup

"Yang penting kami bantu atasi infrastrukur, regulasi dan subsidi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4594 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1447 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1338 personFolmer
  4. Legislator Dukung Pembangunan Rusun Rorotan

    access_time10-05-2025 remove_red_eye1030 personFakhrizal Fakhri
  5. Suku Baduy Temui Pramono-Rano, Titip Pesan Jaga Alam

    access_time09-05-2025 remove_red_eye860 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik