You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Mulai Ramai
.
photo doc - Beritajakarta.id

Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Mulai Ramai

Arus balik di Terminal Kampung Rambutan mulai ramai, Jumat (8/7). Ratusan penumpang tampak berdatangan di terminal yang berada di Jakarta Timur tersebut. Umumnya, mereka tiba dari sejumlah kota di Jawa Barat dan Banten seperti, Cianjur, Sukabumi, Tasikmalaya, Garut, Serang dan Merak.

Untuk arus balik sudah mulai terlihat. Bahkan, sejak Kamis kemarin sudah banyak yang kembali

Kepala Terminal Bus AKAP Kampung Rambutan, Emerald August mengatakan, pada Jumat (8/7) hingga shift pertama tercatat bus yang tiba sebanyak 206 bus dengan mengangkut 8.055 penumpang.

"Untuk arus balik sudah mulai terlihat. Bahkan, sejak Kamis kemarin sudah banyak yang kembali. Diprediksi puncak arus balik terjadi pada Sabtu dan Minggu besok," ujar Emerald, Jumat (8/7).

Terminal Tanjung Priok Masih Ramai Pemudik

Sedangkan untuk bus yang berangkat dalam kondisi normal yakni sebanyak 143 bus yang mengangkut 917 pemudik.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2222 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1260 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1216 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1068 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye987 personDessy Suciati