You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Lumpur Saluran Air Kawasan Pelelangan Ikan Muara Angke Dikeruk PPSU
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Saluran Air Kawasan Pelelangan Ikan Muara Angke Dikeruk

Belasan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dikerahkan mengeruk lumpur saluran air di kawasan Pelelangan Ikan Muara Angke, Kelurahan Pluit, Kecamatan Penjaringan, Jakarta Utara.

Dengan dikeruknya lumpur pada saluran tersebut, genangan dapat diminimalisir hingga meski tergenang jalan dapat lebih mudah dilintasi

Lurah Pluit, Yoel Sibarani mengatakan, saluran air di kawasan Pelelangan Ikan Muara Angke yang menuju Pelabuhan Muara Angke memiliki lebar satu meter dan panjang 200 meter.

"Kalau hujan atau rob genangan pada jalan bisa mencapai setinggi 20-30 sentimeter. Dan, kondisi itu akibat saluran sudah padat lumput hingga membuat air pada saluran dengan cepat meluap menggenangi

Saluran Air di Jl Muara Baru Telah Dibersihkan

jalan," ujar Yoel, Kamis (21/7).

Diakui Yoel, jalan di kawasan Pelelangan Ikan dan Pelabun Muara Angke memang rawan tergenang baik itu saat hujan turun atau rob. Sebanyak 15 petugas PPSU dikerahkan untuk mengeruk lumpur pada saluran air tersebut.

"Dengan dikeruknya lumpur pada saluran tersebut, genangan dapat diminimalisir hingga meski tergenang jalan dapat lebih mudah dilintasi," tandas Yoel.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1255 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1235 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1182 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1067 personNurito
  5. Heru Harap Transportasi Publik Jakarta Terintegrasi Menyeluruh

    access_time17-09-2024 remove_red_eye800 personBudhi Firmansyah Surapati