You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Atelt dan Klub yang Antarkan DKI Juara PON ke XIX Diguyur Uang Ratusan Juta
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Djarot Optimis Kontingen DKI Jadi Juara Umum PON XIX

Pekan Olahraga Nasional (PON) ke XIX akan diselenggarakan pada September mendatang di Bandung, Provinsi Jawa Barat.

DKI pasti juara umum. Yakin aku

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat menargetkan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta kembali mempertahankan  status juara umum di PON ke XIX.

"DKI pasti juara umum. Yakin aku," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (11/8).

DKI Siapkan Rp 300 M untuk Bonus Atlet di PON XIX

Sebelumnya, kontingen dari Pemprov DKI Jakarta menjadi juara umum dalam PON ke XVII. Djarot menilai, saingan terberat kontigen DKI Jakarta adalah kontigen dari Jawa Timur (Jatim).

Bahkan, Ia juga memastikan hadiah untuk club dan atlet yang mendapatkan medali emas lebih tinggi. Jika informasi yang Ia terima Pemprov Jawa Timur memberikan hadiah senilai Rp 300 juta.

"Kalau kita lebih gede loh dari itu (Pemprov Jatim)‎. Kita berikan untuk atlet dan klub asal atlet," tandasnya.

Djarot menambahkan, walau akan menerima uang ratusan juta, para atlet yang akan bertanding di PON ke XIX itu untuk tidak memikirkan hadiah uang. Karena dikhawatirkan menggangu konsentrasi saat bertanding.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4288 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1710 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1637 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik