You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Taksi Online Tak Uji Kir Tetap Dikandangkan
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Taksi Online Tak Lulus Uji Kir akan Terus Dikandangkan

Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta menegaskan akan terus mengandangkan taksi online di Ibukota yang belum lulus uji kir.


Jika tidak ya akan kita kandangkan

"Sampai hari ini, sudah ada 2.331 taksi online uji kir. Tapi ada 187 unit tidak lulus dan harus ujir kir ulang. Jika tidak ya akan kita kandangkan," kata Andri Yansyah, Kepala Dishubtrans DKI Jakarta, Kamis (11/8).

Ia menyebutkan, 2.331 taksi online yang telah lulus uji kir berasal dari tiga perusahaan aplikasi. Ketiga perusahaan itu masing-masing Grab Car, Uber Car dan Go Car.

200 Taksi Online Tak Lulus Uji Kir

Andri merinci, di perusahaan aplikasi Grab Car, 750 dari 808 taksi online lulus uji kir dan 58 unit kendaraan sisanya tidak lulus. Di Uber Car, 1.999 dari 1.300 unit taksi online lulus uji kir dan 111 sisanya tidak lulus.

"Dari Go Car, ada 213 kendaraan yang uji kir. Yang lulus 195 dan 18 sisanya tidak lulus," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3668 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1072 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye921 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye912 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye895 personNurito