You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Api membakar Hunian di Palmerah
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Permukiman di Kota Bambu Selatan Terbakar

Permukiman penduduk di Jalan KS Tubun Raya, RT 04/02 Kelurahan Kota Bambu Selatan, Palmerah, terbakar. Untuk melakukan pemadaman, Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Barat, mengirimkan sebanyak 26 unit mobil pemadam.

Lokasinya tepat di belakang kantor PLN sektor Palmerah. Situasinya masih merah (terbakar, -red)

Kepala Seksi Operasional Sudin PKP Jakarta Barat, Rompis Romlih mengatakan, kebakaran terjadi sekitar pukul 16.00. Hingga saat ini, petugas di lapangan masih mengupayakan pemadaman.

"Lokasinya tepat di belakang kantor PLN sektor Palmerah. Situasinya masih merah (terbakar -red)," ujarnya, Senin (5/9).

182 Peserta Ikuti Diklat Penanggulangan Kebakaran

Menurut Rompis, pihaknya belum mengetahui apa penyebab kebakaran. Hingga kini petugas masih fokus untuk memadamkan kobaran api agar kebakaran tidak meluas.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1481 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1471 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1210 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1198 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1121 personFolmer