You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kebakaran di Petojo Selatan Akibat Korsleting Listrik
.
photo Ilustrasi - Beritajakarta.id

Kebakaran di Petojo Selatan Akibat Korsleting Listrik

Kebakaran yang terjadi di sebuah rumah di Jalan Petojo Sabangan I No 36 RT 03/05, Petojo Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Sabtu (11/9) malam, diduga akibat hubungan arus pendek listrik. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa.

Dugaan sementara penyebabnya korsleting listrik. Tidak ada korban jiwa

"Dugaan sementara penyebabnya korsleting listrik. Tidak ada korban jiwa," kata Muchtar Zakaria, Kasiops Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Pusat, Minggu (11/9).

Dikatakan Muchtar, pihaknya menerima laporan kebakaran pukul 21.45  dan sebanyak 10 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan dan pukul 22.30 api berhasil dapat  dipadamkan dan dikuasai petugas.

Kebakaran di SPBU Cilandak Dipicu Korsleting Listrik

"Yang terbakar hanya kamar berukuran 3x6 meter persegi dan kerugian ditaksir Rp 100 juta," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8650 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2746 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1685 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1512 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1381 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik