You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
1600 PMR Se-Jakarta Selatan Dilatih Penanganan Kebakaran
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

1.600 Siswa PMR di Jaksel Dilatih Tangani Kebakaran

Sebanyak 1.600 anggota Palang Merah Remaja (PMR) yang berasal dari siswa SD, SMP dan SMA di Jakarta Selatan dilatih cara menanggulangi kebakaran.

Kita latih mereka menangani kebakaran

Pelatihan tersebut diberikan di sela-sela kegiatan Perkemahan Sabtu Minggu (Persami) yang digelar di Bumi Perkemahan Ragunan, Pasar Minggu.

Pelatihan Kebakaran Digelar di Kebon Melati

"Kita latih mereka menangani kebakaran dengan alat tradisional maupun Alat Pemadam Api Ringan (Apar)," kata Sugiyono, Kepala Regu Grup C Sektor IX Pasar Minggu Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Selatan, Sabtu (17/9).

Ia menjelaskan, selain diajarkan cara memadamkan api, para siswa yang tergabung dalam PMR ini juga disosialisasikan mengenai bahaya kebakaran.

"Sebagai petugas PMR, ilmu ini penting.Mudah-mudah, apa yang kita ajarkan bisa bermanfaat," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3659 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1059 personNurito
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye904 personFolmer
  4. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye899 personTiyo Surya Sakti
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye864 personNurito