You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Posko Pilgub Dibentuk di Jaktim
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Posko Bersama untuk Sukseskan Pilkada DKI

Jelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI Jakarta, posko monitoring bersama di Jakarta Timur dibentuk. Posko bersama untuk monitoring Pilkada ini didirikan di gedung Blok A, Kantor Wali Kota Jakarta Timur.

Dari posko ini diharapkan ada sinergitas semua pihak menyukseskan Pilkada DKI

Wakil Wali Kota Jakarta Timur, Husein Murad mengatakan, posko dibuka mulai hari ini hingga pelaksanaan Pilkada DKI selesai. Setiap harinya akan dijaga oleh perwakilan semua unsur terkait.

Petugas Posko Bersama Pilkada Harus Siaga

Personel yang berjaga di posko ini seperti KPUD, Panwaslu, Partai Politik, TNI/Polri dan sejumlah pihak terkait lainnya.

"Dari posko ini diharapkan ada sinergitas semua pihak menyukseskan Pilgub DKI. Sehingga berjalan aman dan lancar tanpa ada gejolak," katanya, Jumat (23/9).

Fungsi posko monitoring ini antara lain, menerima laporan-laporan terkait pelaksanaan pilkada dan melakukan monitoring di lapangan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Anung Siap Ikuti Prosesi Pelantikan Sebagai Gubernur DKI

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2699 personTiyo Surya Sakti
  2. Jakarta International Stadium Resmi Jadi Markas Persija

    access_time20-02-2025 remove_red_eye2248 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Alumni Menwa UPNVJ Tanam Mangrove di Hutan Angke Kapuk

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1679 personNurito
  4. Kebakaran di Gedung Pasar Raya Blok M Berhasil Dipadamkan

    access_time19-02-2025 remove_red_eye1052 personTiyo Surya Sakti
  5. Pemprov DKI akan Gelar Pasar Pangan Murah di 193 Lokasi

    access_time22-02-2025 remove_red_eye1019 personBudhi Firmansyah Surapati