You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Petugas Diminta Tertib Gunakan Peralatan Safety
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Dokter Kecil Bantu Program Kesehatan DKI

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat mengatakan, peran dokter kecil dapat optimal di lingkungan sekolah dan keluarga. Mereka diajarkan berbagai program kesehatan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk disosialisasikan di sekitarnya.

Mereka bisa deteksi jentik nyamuk di sekolah dan di rumah, nanti bisa laporkan ke guru atau keluarga

"Ini sudah musim hujan, mereka bisa deteksi jentik nyamuk di sekolah dan di rumah, nanti bisa laporkan ke guru atau keluarga," ujarnya usai membuka acara Lomba Dokter Kecil Award 2016 di Balai Kota DKI Jakarta, Minggu (2/10).

Mereka juga bisa mendeteksi makanan dan jajanan yang ada di sekolah. Jika diberi tahu jenis makanan berbahaya mereka bisa melaporkan saat menemukan yang mencurigakan.

Kepulauan Seribu Didik Dokter Kecil

"Ini bentuk kepedulian kesehatan sejak dini, biasanya para orangtua akan sadar jika anaknya yang mengingatkan," tandasnya.

Apalagi saat ini menurutnya human development indek DKI ada di angka 78 persen. DKI juga paling rendah tingkat kemiskinan di angka 3,4 di Indonesia dan angka harapan hidup di 74,5 persen.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1442 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Pemprov DKI Tetapkan UMSP 2025, Ini Rinciannya

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1357 personFolmer
  3. Operasi Modifikasi Cuaca Efektif Kurangi Curah Hujan di DKI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1276 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1229 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Raih Penghargaan Indeks Reformasi Hukum dari Kementerian Hukum RI

    access_time16-12-2024 remove_red_eye1118 personFolmer