You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemprov Akan Sediakan Apartemen Dengan Sewa Murah
.
photo Reza Hapiz - Beritajakarta.id

Pemprov akan Bangun Apartemen di Depo LRT

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berkomitmen menyediakan apartemen murah bagi warga kelas ekonomi menengah. Rencananya, apartemen dibangun di atas depo Light Rail Transit (LRT).

Warga boleh memiliki rumah di luar Jakarta tetapi dia bisa tinggal di apartemen 36 meter persegi dengan harga sewa kos-kosan sekitar Rp 3 jutaan perbulan

"Warga boleh memiliki rumah di luar Jakarta tetapi dia bisa tinggal di apartemen 36 meter persegi dengan harga sewa kos-kosan sekitar Rp 3 jutaan perbulan," ujar Basuki Tjahaja Purnama, Gubernur DKI Jakarta, Jumat (21/10).

Menurutnya, DKI akan membangun apartemen-apartemen dimaksud di atas depo LRT yang sedang dibangun di Kemayoran dan Kelapa Gading. Selain itu, DKI juga akan menyediakan apartemen yang dijual menjadi hak milik.

DKI akan Terus Tertibkan Bangunan di Bantaran Kali

"Bagi yang gajinya di atas Rp 10 jutaan. Tetapi tidak boleh dijual kembali," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2319 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1279 personTiyo Surya Sakti
  3. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye1027 personDessy Suciati
  4. Buka POR DWP DKI 2024, Pj Gubernur Teguh Harapkan Olahraga Jadi Budaya Hidup Sehat

    access_time30-10-2024 remove_red_eye980 personTiyo Surya Sakti
  5. PT KBN Perkuat Peran dalam Industri Logistik Terpadu

    access_time01-11-2024 remove_red_eye894 personAldi Geri Lumban Tobing