You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
18 Ekor Tikus Berhasil Ditangkap Dalam GBT
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Kelurahan Pulau Kelapa Mulai Jalankan GBT

Pihak Kelurahan Pulau Kelapa, Kepulauan Seribu Utara berhasil menangkap 18 ekor tikus got dalam gerakan berantas tikus (GBT) yang dilakukan secara serentak di lima RW.

Kegiatan dilakukan oleh PPSU mulai dari jam 19.30-22.00, hasilnya 18 ekor tertangkap dan pagi ini kita bakar dan kita kubur

"Kegiatan dilakukan oleh PPSU mulai dari jam 19.30-22.00, hasilnya 18 ekor tertangkap. Pagi tadi kita bakar dan kita kubur," ujar Cecep Suryadi, Lurah Pulau Kelapa, Sabtu (29/10).

Menurutnya, pembasmian hama tikus got tersebut merupakan yang pertama dilakukan. Sehingga hanya mengerahkan sebanyak 35 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) saja tanpa melibatkan warga.

GBT Hanya Untuk Tikus Got

"Berikutnya banyak warga yang mau terlibat, target kita kelurahan ini bebas tikus got seperti arahan pimpinan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4035 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2782 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1755 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1561 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1424 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik