You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Penyuluhan Kesehatan Dilakukan di RPTRA MAJU
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Puskesmas Cilincing Sosialisasi Kesehatan untuk Murid PAUD

Puskesmas Kecamatan Cilincing Jakarta Utara melakukan penyuluhan kesehatan kepada murid Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Manunggal Juang, Sukapura, Jakarta Utara.

Ada 100 murid PAUD yang hadir, kita edukasi cara mencuci tangan yang bersih serta pola hidup bersih dan sehat bagi orangtua siswa

"Ada 100 murid PAUD yang hadir, kita edukasi cara mencuci tangan yang bersih serta pola hidup bersih dan sehat bagi orangtua siswa," ujar Rufina Dhoe, Perawat Puskesmas, Penanggung Jawab Promosi Kesehatan Puskesmas Kecamatan Cilincing Jakarta Utara, Jumat (11/11).

Dikatakan Rufina, hal yang paling sederhana melakukan pencegahan penyakit yang rentan diderita anak-anak adalah dengan mencuci tangan menggunakan sabun. Karena penyakit sangat mudah menyerang anak-anak yang masih lemah daya tahan tubuhnya.

RPTRA Manunggal Juang Gelar Pelatihan Boga

Selain penyuluhan kesehatan, pada kesempatan itu pengelola RPTRA melalui CSR sebuah perusahaan juga menggelar kegiatan lomba mewarnai bagi murid PAUD.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4136 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2802 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1794 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1585 personFakhrizal Fakhri
  5. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1473 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik