You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Bupati Sleman Studi Banding ke Jakarta Smart City
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Bupati Sleman Studi Banding ke Jakarta Smart City

Bupati Sleman, Sri Purnomo beserta jajaran melakukan studi banding sistem komunikasi dan informatika Jakarta Smart City milik Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

Kunjungan ini untuk melihat lebih dekat pelaksanaan Smart City di DKI Jakarta

"Kunjungan ini untuk melihat lebih dekat pelaksanaan Smart City di DKI Jakarta," ujar Sri Purnomo, Selasa (15/11).

Nantinya, lanjut Purnomo, hasil dari studi banding ini akan diterapkan di Kabupaten Sleman dengan kemampuan yang disesuaikan. Hal ini untuk menjadikan Kabupaten Sleman sebagai Smart Regency yang terintegrasi e-Goverment.

Sistem IT Terminal Pulogebang Butuh Pembenahan

"Karena itu dibutuhkan masukan-masukan dan praktik di kota yang sudah maju dalam hal komunikasi dan informatika seperti di DKI Jakarta," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye8945 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2758 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1714 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1534 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1394 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik