You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ketua DPRD Minta Lokasi Perayaan Malam Tahun Baru Diperbanyak
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Ketua DPRD Minta Lokasi Perayaan Tahun Baru Diperbanyak

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta, Prasetio Edi Marsudi meminta acara perayaan malam tahun baru di Ibukota tidak hanya dipusatkan di kawasan Ancol, Jakarta utara.

Harus disebar di sejumlah titik seperti dulu yang dilakukan pak Jokowi semasa menjabat gubernur

Acara perayaan malam pergantian tahun tersebut harus dibagi ke sejumlah titik agar bisa mengakomodir seluruh lapisan masyarakat.

"Harus disebar di sejumlah titik seperti yang dulu dilakukan Pak Jokowi semasa menjabat gubernur," katanya, Senin (19/12).

Acara Perayaan Tahun Baru akan Dibagi ke Sejumlah Titik

Menurut Prasetio, pembagian acara perayaan malam tahun baru ke sejumlah titik ini dilakukan untuk menghindari konvoi kendaraan serta memecah titik konsentrasi massa

"Dengan dibuat di banyak titik, Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) kita juga bisa dilibatkan di sana," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4130 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2799 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1452 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik