You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Camat Tanah Abang Dilantik Menjadi Wakasatpol PP DKI
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Camat Tanah Abang Dilantik Jadi Wakasatpol PP DKI

Perombakan jabatan Eselon II, III dan IV yang dilakukan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI pada hari ini membuat sejumlah pejabat digeser dari posisi sebelumnya.

Sebagai Wakasatpol PP DKI, saya siap mengikuti instruksi dan memberi saran dalam penegakan aturan

Salah satunya Camat Tanah Abang, Hidayatullah yang dilantik menjadi Wakil Kepala Satpol PP DKI Jakarta.

"Sebagai Wakasatpol PP DKI, saya siap mengikuti instruksi dan memberi saran dalam penegakan aturan," katanya usai dilantik di Lapangan Silang Monas, Gambir, Jakarta Pusat,  Selasa (3/1).

5.038 Pejabat Dilantik dan Dikukuhkan di Silang Monas

Menurut Hidayatullah, awal tahun 2017 ini merupakan pekerjaan besar bagi Satpol PP DKI untuk membantu mengamankan Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta. Bersama dengan itu juga perlu digencarkan penegakan aturan di lima wilayah kota dan kabupaten.

"Kita ingatkan petugas Satpol PP harus pantang menyerah dalam melakukan penindakan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10258 personDessy Suciati
  2. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1476 personDessy Suciati
  3. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye1426 personTiyo Surya Sakti
  4. Rano Sebut BTN JAKIM 2025 Dorong Promosi dan Perekonomian Jakarta

    access_time29-06-2025 remove_red_eye1018 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye915 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik