You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkab Tagih Dua Kewajiban Tambahan PT Pelindo II
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemkab Minta PT Pelindo II Realisasikan Pembangunan GOR

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Administrasi Kepulauan Seribu meminta PT Pelindo II segera merealisasikan kewajiban tambahan berupa pembangunan dermaga dan Gelanggang Olahraga Remaja (GOR). 

Ada dua dari lima kewajiban yang belum direalisasikan yakni, dermaga dan GOR atas ruislag tanah Pemprov DKI seluas 11 hektare tahun 1995 lalu

"Ada dua dari lima kewajiban yang belum direalisasikan yakni, dermaga dan GOR atas ruislag tanah Pemprov DKI seluas 11 hektare tahun 1995 lalu," kata Budi Utomo, Bupati Kepulauan Seribu, usai rapat bersama PT Pelindo II, Kamis (12/1).

Menurutnya, nanti akan dibentuk tim untuk percepatan pembangunan kedua fasilitas umum (fasum) ini. Tim akan meminta Pemprov DKI Jakarta menentukan kepastian lokasi pembangunannya.

Pemkab Tagih Kewajiban Pengembang Bangun Dermaga Khusus

"Kita akomodir masukan kabupaten, untuk menentukan grand design terkait pembangunan dermaga khusus penumpang dan gelanggang olahraga," kata Arief Adiwibowo, Senior Manager Direktorat Komersial PT Pelindo II.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1473 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1335 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1077 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1027 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye991 personDessy Suciati