You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Korban Angin Puting Beliung Pulau Tidung Mendapatkan Bantuan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Korban Puting Beliung di Pulau Tidung Dapat Bantuan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu memberikan bantuan makanan dan bahan bangunan kepada dua warga Pulau Tidung yang rumahnya rusak diterjang angin puting beliung, Minggu (26/3) lalu.

Bantuan bahan bangunan sudah diberikan. Hari ini mulai dibantu pembangunannya

"Bantuan bahan bangunan sudah diberikan. Hari ini mulai dibantu pembangunannya," kata Cecep Suryadi, Lurah Pulau Tidung, Selasa (28/3).

Pohon Tumbang Akibat Puting Beliung Dievakuasi

Ia menyebutkan, bantuan bahan bangunan yang diberikan berupa asbes, bata ringan, genteng dan baja ringan.

"Kita juga berikan bantuan pangan seperti beras, mie instan dan telur untuk korban," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4306 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1845 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1755 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1651 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1625 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik