You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
DKI Anggarkan Rp 300 Miliar untuk Beli Lahan Taman
.
photo doc - Beritajakarta.id

DKI Anggarkan Rp 300 Miliar untuk Penambahan RTH

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta akan terus menambah jumlah ruang terbuka hijau (RTH) pada tahun ini. Salah satunya, dengan mengalokasikan anggran pembelian lahan untuk taman sebesar Rp 300 miliar.

Kita mau beli lahan yang sudah bersertifikat

Kepala Dinas Kehutanan DKI Jakarta, Djafar Muchlisin mengatakan, sejauh ini sudah sekitar 150 lebih usulan masyarakat.

"Kalau yang masih girik dan sebagainya tidak akan ditindaklanjuti. Kita beli lahan yang sudah bersertifikat," katanya, Senin (10/4).

225 Bangli di TPU Menteng Pulo Dibongkar

Dijelaskan Djafar, terhadap usulan yang sudah masuk pihaknya akan melakukan penelitian dokumen. Selanjutnya, survei ke lapangan untuk memastikan kondisi dan struktur lahan.

"Kemudian kita akan cek zonasinya. Kita lebih cenderung kepada lahan yang zonasinya sudah hijau," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4296 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1841 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1729 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1642 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1618 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik