You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Libur Paskah, Wisatawan di Pulau Resort Menurun
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pulau Permukiman Ramai Dikunjungi Wisatawan

Libur panjang kali ini, jumlah wisatawan lokal dan mancanegara yang berkunjung ke sejumlah pulau permukiman di Kepulauan Seribu meningkat.

Dari dermaga Kaliadem, totalnya ada 3.229 wisatawan yang pergi ke pulau permukiman

Kasubag Tata Usaha Suku Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kepulauan Seribu, Neneng Roaeni menjelaskan, pulau permukiman yang dikunjungi wisatawan antara lain Pulau Pari, Harapan, Pramuka, Tidung, Kelapa dan Payung.

Ia mengungkapkan, dari pintu Marina Ancol, tercatat ada sebanyak 1.815 wisatawan yang menumpang kapal menuju ke pulau permukiman. 

Arus Balik di Terminal Pulogebang Meningkat

"192 pengunjung tersebut merupakan wisatawan mancanegara," ujarnya, Jumat (14/4).

Neneng melanjutkan, di dermaga Kali Adem, Muara Angke, wisatawan yang menuju pulau permukiman terhitung ada sebanyak 3.229 orang.

"3.225 di antaranya itu wisatawan lokal dan empat wisatawan asing," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Siapkan Pendaftaran Online PJLP, Pelamar Diimbau Tidak Datang ke Balai Kota

    access_time22-04-2025 remove_red_eye16136 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Dibuka Dua Gelombang, Rekrutmen Petugas PPSU Bisa di Kelurahan-Kecamatan

    access_time22-04-2025 remove_red_eye3432 personFakhrizal Fakhri
  3. Pemkot Jaktim Data Warga Pencari Kerja

    access_time21-04-2025 remove_red_eye2461 personNurito
  4. Pramono Imbau Warga Daftar PPSU dan Damkar Melalui Kelurahan

    access_time23-04-2025 remove_red_eye1521 personFakhrizal Fakhri
  5. Anggota DPRD DKI Brando Susanto Tutup Usia

    access_time27-04-2025 remove_red_eye1445 personBudhi Firmansyah Surapati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik