You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakpus Bahas Penetapan Tim Kordinasi dan Pelaksanaan BPNT
.
photo Jhon Syah Putra Kaban - Beritajakarta.id

Jakpus Bahas Pembentukan Tim Koordinasi Bantuan Pangan Non Tunai

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat menggelar rapat pembentukan tim koordinasi program Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di tingkat kelurahan dan kota. 

Untuk menyukseskan program ini perlu dibentuk tim koordinasi

Pembentukan tim tersebut diperlukan agar pendistribusian beras sejahtera (rastra) dalam program ini lebih tepat sasaran, tepat administrasi, tepat waktu dan tepat kualitas.

100 KPM di Jakbar Terima Bantuan Pangan Non Tunai

"Untuk menyukseskan program ini perlu dibentuk tim koordinasi. Sehingga ketersediaan barang dan penyaluran BPNT dapat sampai ke masyarakat dengan baik," ujar Iqbal Akbaruddin, Sekretaris Kota (Sekko) Jakarta Pusat, Kamis (18/5).

 

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat, Susan Budi Susilowati menambahkan, penyaluran BPNT tahap kedua ini perlu dibuat regulasi bagi tim koordinasi di tingkat kelurahan dan kota karena ada sejumlah perubahan yang perlu dilakukan sinkronisasi.

 

"Kalau pada tahap satu semua data penerima BPNT dari kementerian. Maka dari itu, regulasinya harus segera dirumuskan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4299 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1842 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1735 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1644 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1619 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik