You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemprov DKI Kembali Gelar Rakor Persiapan Asian Games XVIII
.
photo Punto Likmiardi - Beritajakarta.id

Pemprov DKI Kembali Gelar Rakor Persiapan Asian Games XVIII

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta kembali menggelar rapat koordinasi (rakor) untuk membahas persiapan penyelenggaraan Asian Games XVIII.

Kami sama-sama mendengarkan upaya yang sudah dilakukan selama beberapa bulan terakhir ini

Pantauan Beritajakarta, rapat antara lain dihadiri perwakilan dari Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP), Indonesia Asian Games Organizing Committee (Inasgoc), Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, serta Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.

Asisten Kesejahteraan Rakyat Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta, Fatahillah mengatakan, rapat ini membahas persiapan dalam bidang kesehatan, sosial, keamanan, ketertiban, sarana dan prasarana pertandingan serta anggaran.

Pemprov DKI-INASGOC Tingkatkan Koordinasi untuk Asian Games 2018

"Kami sama-sama mendengarkan upaya yang sudah dilakukan selama beberapa bulan terakhir ini. Terlebih, SK Gubernur Nomor 790 juga sudah terbit," ujar Fatahillah, usai pelaksanaan rakor di Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (23/5).

Dijelaskannya, untuk pembangunan infrastruktur Asian Games masih on the track. Adapun tugas Pemprov DKI yakni membangun velodrome, equestrian dan Light Rail Transit (LRT).

"Pembangunan equestrian dari target progres 17 persen sudah terealisasi 19 persen saat ini," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2263 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1265 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1222 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1076 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye998 personDessy Suciati