You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Satpel SDA Kecamatan Koja Keruk Lumpur Saluran Jl Lontar VIII
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Saluran di Jl Lontar VIII Dikeruk

Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA) Kecamatan Koja, Jakarta Utara, melakukan pengerukan saluran di Jl Lontar VIII, RW 10, Kelurahan Tugu Utara.

Saluran kita keruk sepanjang 350 meter dengan kedalaman sekitar 70 sentimeter

Kepala Satpel SDA Kecamatan Koja, Abdul Azis mengatakan, saluran ini sudah terjadi pendangkalan akibat sedimentasi lumpur. Dampaknya, saat hujan deras kawasan sekitar menjadi kerap tergenang.

"Saluran kita keruk sepanjang 350 meter dengan kedalaman sekitar 70 sentimeter," ujar Abdul, Jumat (2/6).

Cegah Genangan, Lumpur di Kali Cideng Dikeruk

Dijelaskannya, untuk mengeruk saluran ini dikerahkan sebanyak 10 orang pekerja harian lepas (PHL) yang sudah memulai pekerjaan sejak dua minggu lalu.

"Kita targetkan, pengerukan selesai pertengahan Juni mendatang agar kawasan sekitar segera bebas dari genangan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10082 personDessy Suciati
  2. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1393 personDessy Suciati
  3. Rano Sebut BTN JAKIM 2025 Dorong Promosi dan Perekonomian Jakarta

    access_time29-06-2025 remove_red_eye940 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Dorong Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Kelas Dunia

    access_time29-06-2025 remove_red_eye858 personDessy Suciati
  5. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye855 personTiyo Surya Sakti

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik