Pemkot Jakpus Gelar Halal Bihalal
access_time Senin, 03 Juli 2017 14:29 WIB
remove_red_eye 1915
person Reporter : Aldi Geri Lumban Tobing
person Editor : Toni Riyanto
Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat menggelar halal bihalal, Senin (3/7) di kantor wali kota setempat.
Sekarang saatnya kembali bekerja dan mengabdi pada masyarakat
Usai menggelar halal bihalal, Mangara mengatakan, dirinya mengapresiasi seluruh pejabat dan pegawai yang tidak mengambil cuti tambahan setelah libur cuti bersama Lebaran.
"Sekarang saatnya kembali bekerja dan mengabdi pada masyarakat," ujar Mangara, Senin (3/7).
Gubernur Halal Bihalal di Balai KotaMenurutnya, pegawai yang ingin cuti dipersilakan setelah tanggal 6 Juli mendatang. Meski demikian, pengambilan cuti harus sesua
i aturan."Jatah dan pemberian cuti harus diatur dan sesuai dengan peraturan berlaku," tandasnya.