You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pemkot Jakpus Gelar Halal Bihalal
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Pemkot Jakpus Gelar Halal Bihalal

Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat menggelar halal bihalal, Senin (3/7) di kantor wali kota setempat.

Sekarang saatnya kembali bekerja dan mengabdi pada masyarakat

Usai menggelar halal bihalal, Mangara mengatakan, dirinya mengapresiasi seluruh pejabat dan pegawai yang tidak mengambil cuti tambahan setelah libur cuti bersama Lebaran.

"Sekarang saatnya kembali bekerja dan mengabdi pada masyarakat," ujar Mangara, Senin (3/7).

Gubernur Halal Bihalal di Balai Kota

Menurutnya, pegawai yang ingin cuti dipersilakan setelah tanggal 6 Juli mendatang. Meski demikian, pengambilan cuti harus sesuai aturan.

"Jatah dan pemberian cuti harus diatur dan sesuai dengan peraturan berlaku," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4258 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1815 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1601 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1585 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1562 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik