You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pembatas Trotoar di Pedestrian Jl Kebon Sirih Raya Ditambah
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

Penghalang Sepeda Motor Dipasang di Trotoar Jalan Kebon Sirih

Sebanyak 16 penghalang sepeda motor dipasang di trotoar Jalan Kebon Sirih, Kelurahan Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat.

Masing-masing titik dipasang empat penghalang agar sepeda motor tidak dapat melintas

Lurah Kebon Sirih, Indarto menuturkan, pemasangan penghalang ini dilakukan di empat titik Jl Kebon Sirih oleh petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) bersama pekerja harian lepas (PHL) Bina Marga Kecamatan Menteng.

"Masing-masing titik dipasang empat penghalang agar sepeda motor tidak dapat melintas," kata Indarto, Selasa (18/7).

Trotoar di Jl Sindang Raya Diperbaiki

Menurutnya, pemotor biasanya menggunakan trotoar untuk menghindari kemacetan atau memotong jalan. Dampaknya, pejalan kaki menjadi terganggu dan terancam keselamatannya.

"Adanya sepeda motor yang melintas juga membuat trotoar menjadi cepat rusak," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Transjakarta Uji Coba Layanan 'Open Top Tour of Jakarta'

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1569 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Kolaborasi Transjakarta - Telkomsel Tingkatkan Pelayanan bagi Pelanggan

    access_time19-12-2024 remove_red_eye1540 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Halte Simpang Pramuka dan Rawamangun Ditutup, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Layanan

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1139 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Kadishub Tegaskan Tidak Ada Penghapusan Layanan Transjakarta Setelah MRT Fase 2A Selesai

    access_time21-12-2024 remove_red_eye1101 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Semarak Christmas Carol di Jakarta Sambut Natal

    access_time18-12-2024 remove_red_eye1060 personDessy Suciati