You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
SDA Jakbar Gelar Penandatangan Kontrak Kerja Penanggulangan Genangan Air
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Kontrak Kerja Normalisasi Saluran Air di Jakbar Ditandatangani

Suku Dinas Sumber Daya Air (Sudin SDA) Jakarta Barat, menandatangani kontrak kerja bersama dengan pelaksana proyek untuk program normalisas saluran air di 11 lokasi dan pengadaan 11 pompa air mobile. 

Kami targetkan pengerjaan program normalisasi saluran air dan pengadaan pompa air mobile rampung pada awal Desember

Kepala Sudin SDA Jakarta Barat, Imron mengatakan, dua proyek ini telah selesai proses lelang dan siap dikerjakan. Anggaran dua proyek ini mencapai sekitar Rp 30 miliar.

Normalisasi Saluran Jl Mangga Besar IV Sudah 50 Persen

"Kami targetkan pengerjaan program normalisasi saluran air dan pengadaan pompa air mobile rampung pada awal Desember," ujarnya, Kamis (24/8). 

Dia optimistis, normalisasi saluran air dan pengadaan pompa mobile ini mampu mengurangi persoalan genangan pada 15 titik lokasi di Jakarta Barat.

"Ada 11 lokasi normalisasi saluran air dan sisanya empat lokasi banjir ditanggulangi dengan pengadaan pompa mobile. Lokasi yang kerap tergenang air saat turun hujan di antaranya Jelambar, Kalideres, Patra, Tubagus Angke dan Duta Mas," tandasnya.  

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye10299 personDessy Suciati
  2. Layanan Jemput Bola Adminduk di RW 11 Cipinang Besar Utara Diminati Warga

    access_time05-07-2025 remove_red_eye1921 personAnita Karyati
  3. Tes Lapangan Calon PPSU Kelurahan Cikoko Dibagi Tiga Gelombang

    access_time02-07-2025 remove_red_eye1575 personTiyo Surya Sakti
  4. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1500 personDessy Suciati
  5. 12.339 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu

    access_time30-06-2025 remove_red_eye761 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik