You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Ibu-Ibu Dharma wanita dilatih Memadamkan Api
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

100 Anggota DWP Ikut Sosialisasi Penanggulangan Kebakaran

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat melakukan sosialisasi penanggulangan kebakaran kepada 100 anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP).

Untuk praktik mereka sudah terbiasa dan tahu mekanisme memadamkan api

Kepala Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan Jakarta Pusat, Hardisiswan mengatakan, kegiatan tersebut merupakan kali pertama dilakukan oleh pihaknya.

"Biasanya kita melakukan sosialisasi di lingkungan masyarakat, tapi belum pernah melakukannya di lingkungan atau keluarga dari petugas gulkarmat," jelas nya,Kamis (7/9).

Anggota Polsek Pesanggrahan Dibekali Teknik Penanggulangan Kebakaran

Agar lebih menarik, lanjutnya, sosialisasi ini dikemas dalam bentuk permainan untuk pemadaman api. Salah satunya pemadaman menggunakan Apar secara estafet.

"Untuk praktik mereka sudah terbiasa dan tahu mekanisme memadamkan api, jadi permainan ini sudah biasa untuk mereka," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3682 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1084 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye949 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye929 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye922 personNurito