You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Normalisasi Saluran Penghubung Malakasari Mencapai 450 Meter
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Normalisasi Saluran Phb Jl I Gusti Ngurah Rai Terus Dikebut

Pengerjaan normalisasi saluran penghubung (Phb) di sisi utara Jalan I Gusti Ngurah Rai, Malakasari, Duren Sawit, Jakarta Timur terus dikebut.

Normalisasi kita targetkan selesai Desember. Saaat ini sudah dikerjakan sampai 450 meter

Hingga kini normalisai saluran yang memiliki panjang sekitar 700 meter tersebut telah mencapai 450 meter.

"Normalisasi kita targetkan selesai Desember. Saat ini sudah dikerjakan hingga 450 meter," ujar Mustajab, Kepala Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta TImur, Senin (11/9).

Saluran PHB di Belakang Kantor Pemkot Jaktim Dibersihkan

Ia menjelaskan normalisasi saluran Phb di lokasi dimulai sejak Maret, berupa perbaikan turap, pemasangan bronjong hingga pengerukan sampah dan lumpur.

"Lebarnya tetap sekitar tiga hingga empat meter. Kedalammya kita tambah 3,5 meter dari sebelumnya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pramono Minta Lurah Malaka Sari Dibebastugaskan

    access_time30-06-2025 remove_red_eye9987 personDessy Suciati
  2. Pramono Lantik 100 Pejabat Fungsional

    access_time30-06-2025 remove_red_eye1364 personDessy Suciati
  3. Rano Sebut BTN JAKIM 2025 Dorong Promosi dan Perekonomian Jakarta

    access_time29-06-2025 remove_red_eye924 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pramono Dorong Jakarta Jadi Destinasi Olahraga Kelas Dunia

    access_time29-06-2025 remove_red_eye852 personDessy Suciati
  5. Penampilan UK Royal Marine Band Meriahkan HUT Jakarta

    access_time27-06-2025 remove_red_eye784 personDessy Suciati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

718
Hari
06
Jam
24
Menit
02
Detik