You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Pegawai Pemkab Kepulauan Seribu Diminta Amalkan Pancasila
.
photo Rudi Hermawan - Beritajakarta.id

Pegawai Pemkab Kepulauan Seribu Ikuti Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Pegawai Negeri Sipil (PNS) Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu mengikuti upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila, di Pulau Pramuka.

Saya harapkan seluruh aparatur mengamalkan Pancasila

"Saya harap seluruh aparatur mengamalkan Pancasila. Karena kita sekarang bukan perang fisik, tapi bagaimana mengisinya," kata Ismer Harahap, Wakil Bupati Kepulauan Seribu, saat menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila di Plaza Kabupaten Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara, Senin (2/10).

Lebih lanjut, dirinya meminta kepada seluruh pegawai menjadikan Pancasila pedoman kehidupan berbangsa dan bernegara dan dipraktikan dalam kehidupan sehari-hari dan juga pekerjaan.

Basuki Tunggu Hasil Penyelidikan Kasus Videotron Porno

"Pancasila itu harus diamalkan mulai dari masyarakat hingga pegawai," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1704 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1633 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik