You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sampah Berserakan di Pendestrian Monas, Lurah Gambir Koordinasi dengn Monas
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

Petugas PPSU Disiagakan di Trotoar Kawasan Monas

Belasan petugas penanganan prasarana dan sarana umum (PPSU) Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, ditempatkan di trotoar yang berada dekat kawasan Monas. Ini untuk mengantisipasi adanya sampah daun dan ranting pohon yang kerap berserakan.

Kalau masih kotor dan ada sampah, kita akan tegur petugas PPSU. Kita juga koordinasi dengan pihak (UPT) Monas

"Kita sudah tempatkan 16 petugas PPSU di sekitar kawasan Monas," ujar Abdul Salam, Lurah Gambir, Selasa (3/10).

Menurutnya, para petugas tersebut siaga sejak pukul 06.00, dan diprioritaskan untuk menjaga kebersihan trotoar dari sampah daun atau ranting pohon yang mengelilingi kawasan tersebut.

Komisi A Minta Aparatur Wilayah Optimalkan Fungsi PPSU

"Kalau masih kotor dan ada sampah, kita akan tegur petugas PPSU. Kita juga koordinasi dengan pihak (UPT) Monas," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4284 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1837 personFakhrizal Fakhri
  3. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1709 personAnita Karyati
  4. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1634 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1615 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik