You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
PD Dharma Jaya Tingkatkan Kompetensi Karyawan
.
photo Keren Margaret Vicer - Beritajakarta.id

PD Dharma Jaya Tingkatkan Kompetensi Karyawan

Perusahaan Daerah (PD) Dharma Jaya melakukan upaya meningkatkan komptensi karyawan melalui proses assesment terhadap 85 orang dari 218 pekerja.

Kita ingin agar kualitas karyawan semakin mengalami peningkatan

Direktur Utama PD Dharma Jaya, Marina Ratna Dwi Kusuma Jati menuturkan, assesment berlangsung selama empat hari yakni, mulai Rabu (18/10) hingga Sabtu (21/10).

"Kita ingin agar kualitas karyawan semakin mengalami peningkatan. Selain itu, pekerjaan juga bisa dilakukan dengan efektif," kata Marina, Rabu (18/10).

PD Dharma Jaya Layani Jasa Penyimpanan Daging Beku

Dijelaskannya, assesment ini diikuti karyawan mulai dari level supervisor hingga asisten manager. Dalam penilaian ini mereka diberikan materi sesuai dengan yang dibutuhkan.

"Proses assesment melibatkan konsultan yang berkompeten di bidangnya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Puskesmas Mampang Prapatan Wakili Jaksel di Lomba Konvensi Mutu Tingkat Provinsi

    access_time05-11-2024 remove_red_eye2146 personTiyo Surya Sakti
  2. Rintik Hujan Diprediksi Basahi Jaksel dan Jaktim di Malam Hari

    access_time30-10-2024 remove_red_eye1256 personTiyo Surya Sakti
  3. Pemprov DKI Adakan Rakor Pilkada Ramah Anak

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1208 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. DPRD-Kanwil Kemenag DKI Bahas Sekolah Madrasah Gratis

    access_time29-10-2024 remove_red_eye1064 personDessy Suciati
  5. Pimpinan Dewan-Pj Gubernur DKI Teken MoU KUA-PPAS APBD 2025

    access_time01-11-2024 remove_red_eye972 personDessy Suciati