You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Wakil ketua DPRD DKI minta anggota tingkatkan kinerja
.
photo doc - Beritajakarta.id

Dewan dari Tujuh Daerah Kunker ke DPRD DKI

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) dari Bukit Tinggi, Maros, Kendal, Ketapang, Medan, Rokanhulu dan Nias Selatan melakukan kunjungan kerja (kunker) ke DPRD DKI Jakarta.

Kami ingin mendapat masukan dari DPRD DKI

Ketua Pansus II Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bampemperda) DPRD Ketapang, Mateus Yudi, mengatakan maksud dan tujuan jajarannya melakukan kunker ke DPRD DKI untuk membahas Bampemperda dan Badan Kehormatan Dewan.

Selain itu, kunker juga bertujuan membahas Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 18 tahun 2017 tentang Hak Keuangan dan Administratif Pimpinan dan Anggota DPRD.

"Kami ingin mendapat masukan dari DPRD DKI. Sebab, masukan-masukan tersebut penting, baik untuk anggota dewan maupun masyarakat daerah," tuturnya, Kamis (19/10).

Wakil ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI, M Taufik mengajak anggota dewan lebih giat bekerja dalam melayani warga dan tugas pengawasan. Hal itu dilakukan mengingat masa kerja anggota dewan akan segera usai dalam kurun waktu dua tahun kedepan.

"Saya berharap para anggota dewan bisa meningkatkan kerja dan kinerjanya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4261 personNurito
  2. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1816 personFakhrizal Fakhri
  3. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1602 personFakhrizal Fakhri
  4. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1593 personAnita Karyati
  5. Pemprov DKI Pastikan Rekrutmen 1.652 Petugas PPSU Transparan dan Bebas KKN

    access_time15-04-2025 remove_red_eye1566 personAldi Geri Lumban Tobing

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik